Jumat, 06 November 2015

Jadwal Technical Meeting

INFO LKT 6 UNESA .
Ada info baru bawasanya ada perubahan jadwal Technical Meeting yang dilaksanakan pada tanggal 8 november 2015 .
untuk cabang lomba PLC jam 08.00 - selesai
untuk cabang lomba LTM jam 10.00 - selesai
untuk cabang lomba LTA jam 13.00 - selesai
dan untuk tempat di A1.02.01 RUANG SIDANG untuk semua cabang lomba .
sekian info dari kami semoga bermanfaat .
terimakasih .


Contact Person : 
  • 082257177349 ( ANDRIS KURNIAWAN)
  • 085730828137 ( HANIF WIGUNG .N )
  • 085648480500 ( SOIVAN )

Sabtu, 24 Oktober 2015

REVISI TANGGAL LKT 6 UNESA

Dengan hormat
Ralat untuk agenda LKT 6 20t15 dengan rincian sebagai berikut:
Tanggal Pendaftaran LKT 6 2015 21 agustus - 25 oktober 2015
Diubah menjadi:
21 agustus - 08 Nopember 2015
Terimakasih atas perhatiannya



Contact Person : 
  • 082257177349 ( ANDRIS KURNIAWAN)
  • 085730828137 ( HANIF WIGUNG .N )
  • 085648480500 ( SOIVAN )

Senin, 05 Oktober 2015

DESKRIPSI LOMBA PLC


   A.   KETERAGAN :
Definisi plc atau Programmable Logic Controller adalah  sistem elektronik yang beroperasi secara dijital dan didisain untuk pemakaian di lingkungan industri, dimana sistem ini menggunakan memori yang dapat diprogram untuk penyimpanan secara internal instruksi-instruksi yang mengimplementasikan fungsi-fungsi spesifik seperti logika, urutan, perwaktuan, pencacahan dan operasi aritmatik untuk mengontrol mesin atau proses melalui modul-modul I/O dijital maupun analog . Bahasa pemrograman yang digunakan untuk mengoperasikan PLC berbeda dengan bahasa pemrograman biasa. Bahasa yang digunakan adalah Ladder, yang hanya berisi input-proses-output. Disebut Ladder, karena bentuk tampilan bahasa pemrogramannya memang seperti tampilan tangga. Disamping menggunakan pemrograman ladder, PLC juga dapat diprogram dengan pemrograman SFC dan pemrograman ST, untuk yang ST sudah jarang digunakan lagi.


B.    PESERTA  :
  1.   Peserta adalah pelajar SMA/SMK sederajat se-Jawa, perseoragan atau tim

LINTASAN LINE TRACER MICROCONTROLLER

Gambar diatas adalah lintasan yang akan digunakan pada cabang lomba line tracer mirocontroller . untuk lomba karya teknologi yang ke- 6 .
keteragan pada lintasan :
  1. Ukuran lintasan adalah 3,5 x 3  m 
  2. Ukuran garis adalah 2 cm 
  3. Garis merah pada tengah lintasan itu menujukan letak cek poin .
dowload file lintasan dalam bentuk corelDRAW X6 

dowload buku petunjuk pelaksanaan 

dowload formulir pendaftaran 


Contact Person : 
  • 082257177349 ( ANDRIS KURNIAWAN)
  • 085730828137 ( HANIF WIGUNG .N )
  • 085648480500 ( SOIVAN )

LINTASAN LINE TRACER ANALOG


Gambar diatas adalah lintasan yang akan digunakan pada cabang lomba line tracer analog , untuk lomba karya teknologi yang ke- 6 .
keteragan pada lintasan :
  1. Ukuran lintasan adalah 3 x 4 m 
  2. Ukuran garis adalah 2 cm 
  3. Garis merah pada tengah lintasan itu menujukan letak cek poin .


dowload file lintasan dalam bentuk corelDRAW X6 
https://drive.google.com/open?id=0B84x8t9qmz7kOE8yakRSRWg1eTA

dowload buku petunjuk pelaksanaan
https://drive.google.com/open?id=0B84x8t9qmz7kcDM3RVA2Z01JWmM

dowload formulir pendaftaran
https://drive.google.com/open?id=0B84x8t9qmz7kUjhzU3lzbVpVU2s




Contact Person : 
  • 082257177349 ( ANDRIS KURNIAWAN)
  • 085730828137 ( HANIF WIGUNG .N )
  • 085648480500 ( SOIVAN )

Jumat, 04 September 2015

SPESIFIKASI ROBOT LINE TRACER MICRO CONTROLER



  1. Dimensi (panjang x lebar x tinggi) maksimum robot adalah (20 x 20 x 20 ) sentimeter. Tinggi robot diukur dari permukaan tanah.
  2.  Setiap robot yang digunakan adalah robot buatan sendiri, menurut kreativitas masing-masing peserta.
  3. Tidak boleh menggunakan kit robot buatan pabrik dengan merk apapun.
  4. Kanibalisme dalam robot hanya diperbolehkan bagian gear box, motor DC 12 Volt dan ban robot.

SPESIFIKASI ROBOT LINE TRACER ANALOG


  1.  Dimensi (panjang x lebar x tinggi) robot maksimum adalah (15 x 15 x 15 ) sentimeter. Tinggi robot diukur dari permukaan tanah.
  2. Setiap robot yang digunakan adalah robot asli buatan sendiri menurut kreativitas masing-masing peserta.
  3. Setiap robot yang digunakan tidak boleh menggunakan kit robot buatan pabrik dengan merk apapun.
  4. Setiap robot yang digunakan tidak boleh menggunakan remote control dalam bentuk apapun.
  5. Kanibalisme dalam robot hanya diperbolehkan bagian gear box, motor DC 12 Volt dan ban robot.

KETENTUAN LOMBA KARYA TEKNOLOGI VI 2015

KETENTUAN LOMBA

1.      Ketentuan Umum:

  • Peserta adalah pelajar SMA/SMK sederajat se-Jawa.
  • Hasil karya asli dari peserta lomba.
  • Satu sekolah tidak dibatasi mengirimkan perwakilan/tim dan tiap anggota tim harus berasal dari sekolah yang sama.
  • Tiap tim/peserta diperbolehkan membawa guru pembimbing dari sekolah yang bersangkutan.
  • Tiap tim/peserta wajib melakukan registrasi ulang dengan menunjukkan bukti pembayaran/ transfer disertai identitas  asli (Kartu Pelajar) dan surat pengantar dari sekolah.
  • Tim/peserta wajib memakai seragam identitas dari sekolah masing-masing.
  • Tiap peserta dan guru pembimbing wajib menggunakan ID Card yang telah disediakan oleh panitia ditempat perlombaan. Keluar dari tempat perlombaan harus dengan sepengetahuan panitia.

Kamis, 27 Agustus 2015

BIAYA PENDAFTARAN LKT VI 2015


Tiap peserta dipungut biaya pendaftaran sesuai dengan ketentuan cabang lomba yang akan diikuti:
Progammable  Logic Controller
Rp. 125.000,00
Line Tracer Analog
Rp. 150.000,00
Line Tracer Micro Controller
Rp. 175.000,00
  
Pembayaran bisa dilakukan secara transfer atau datang langsung ke Kesekretariatan Himpunan Mahasiswa Jurusan Teknik Elektro, Gedung A10 Lantai 1 Fakultas Teknik, Universitas Negeri Surabaya (kampus ketintang).
Pembayaran Melalui Transfer ke :
Bank                       :    BRI 
Nomer Rekening    :    1612-01-000735-53-4
Atas Nama              :    IVAN SYAFRIL HUDAN
Peserta wajib konfirmasi kepada panitia (Contact Person yang tertera) setelah melakukan pengiriman biaya pendaftaran sesuai dengan Mekanisme Pendaftaran, bukti pembayaran bersamaan dengan formulir pendaftaran dan berkas-berkas lainnya sesuai dengan mekanisme pendaftaran.

Contact Person : 


  • 082257177349 ( ANDRIS KURNIAWAN)
  • 085730828137 ( HANIF WIGUNG .N )
  • 085648480500 ( SOIVAN )


MEKANISME PENDAFTARAN LKT VI 2015


1.      Pedaftaran secara  off line:
Ø  Datang langsung ke Gedung A10.01.02 Universitas Negeri Surabaya ( Kampus ketintang ).
Ø  Persyaratan yang harus dibawa:

  • Surat pengantar dari sekolah.
  •  Foto peserta dan pembimbing dengan ukuran 3 x 4 sebanyak 3 lembar.
  • Photo copy kartu pelajar
  • Photo copy kartu tanda pengenal pembimbing.
Ø  Mengisi formulir.
Ø  Membayar biaya pendaftaran.

POSTER LKT VI 2015




Rabu, 29 Juli 2015